Postingan

Menampilkan postingan dari 2019

UTS STUDI PEMIKIRAN TOKOH TAFSIR

ULANGAN TENGAH SEMESTER (UTS) STUDI PEMIKIRAN TOKOH TAFSIR “IMAM AL-ZAMAKHSYARI” Dosen Pengampu : Dr. H. S aifuddin H erlambang, M . A . Disusun oleh kelompok 4: Rifki Hadi Pratama          (11734033) Wahyu Kurniawan          ( 1173404 7) PROGRAM STUDI ILMU AL-QURAN DAN TAFSIR FAKULTAS USHULUDDIN, ADAB DAN DAKWAH INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI PONTIANAK TAHUN 2019 A.     Pendahuluan Penulisan             Suatu kenyataan sejarah bahwa pemahaman dan penafsiran terhadap al-Qur’an memiliki kecenderungan dan corak yang berbeda-beda antara satu generasi dengan generasi berikutnya, antara satu kelompok atau aliran dengan kelompok atau aliran lainnya. Perbedaan-perbedaan tersebut disebabkan oleh berbagai faktor, antara lain situasi lngkungan kehidupan mufasir; kualitas dan keahlian mufasir; dan juga niat atau tujuan mufasir dalam menulis kitab tafsirnya itu.             Tulisan ini akan menelaah tafsir, yaitu karya al-Zamarkhsyari yang berjudul al-Kasysyaf ‘an